22 Dampak Globalisasi Di Indonesia

22 Dampak Globalisasi Di Indonesia - Di era globalisasi dewasa sekarang ini, setiap individu dituntut untuk menjadi bangsa yang mandiri, kreatif, dan inovatif serta cerdas dalam mencari tantangan dan peluang. Begitu juga yang terjadi di negara Indonesia, globalisasi berkembang dengan pesat hingga setiap masyarakat di dalamnya ikut Perkembangan Dunia dari arus globalisasi tersebut, salah satu tujuannya ialah supaya dalam mengupayakan tantangan nyata mampu untuk dihadapi dan menghindari segala bentuk dari dampak globalisasi.

22 Dampak Globalisasi Di Indonesia

22 Dampak Globalisasi Di Indonesia

Dampak Globalisasi itu merupakan suatu proses yang tidak dapat dicegah atau dihindari. Kemajuan-kemajuan yang terjadi di bidang teknologi komunikasi mampu menghadirkan media yang amat canggih hingga salah satu akibatnya ialah untuk mempermudah terjadinya sebuah globalisasi. Namun dampak globalisasi tersebut dapat berupa dampak negatif dan positif, sehingga perlu mempunyai nilai luhur kebangsaaan yang kukuh dan selalu dapat bersikap arif guna menghindari dampak negatif dari globalisasi tersebut. Sudah saaat kini setiap individu memaknai arti dari dampak positif dari dampak globalisasi sekarang ini, dengan cara mengingkatkan persaingan (kompetisi) diantara individu secara sehat.
  • Berikut merupakan  dampak negatif dari globalisasi dalam tatanan dunia global, diantaranya: 
    1. Masuknya nilai budaya dari luar yang akan dapat menghilangkan nilai-nilai tradisi dan identitas sebuah bangsa.
    2. Terjadinya eksploitasi Sumber Daya Alam dan sumber daya yang lainnya akan semakin meningkat seiring dengan kebutuhan hidup yang semakin besar.
    3. Di dalam bidang ekonomi, terjadi berkembangnya nilai-nilai dari suatu konsumerisme serta individual yang lama-kelamaan dapat mengeser nilai-nilai sosial di suatu masyarakat.
    4. Akan terjadinya dampak dehumanisasi yakni dampak dari derajat manusia kelak tidak dapat dihargai kembali, akibat dari lebih banyaknya penggunaan mesin-mesin dengan teknologi yang amat tinggi.
    5. Munculnya dominasi diantara negara-negara maju yang memiliki kekuatan yang lebih besar dan kuat.
    6. Dapat mengakibatkan terjadinya kelunturan (erosi) atas nilai-nilai tradisi di dalam masyarakat yang telah lama ada.
    7. Akan terciptanya gejala-gejala berupa materialisme, lunturnya moralitas, konsumerisme, dan sebagainya.
    8. Terjadinya pembangunan yang kurang seimbang dan terciptanya perbedaan di bidang ekonomi yang makin melebar dan jauh antara wilayah-wilayah di satu negara dan antarbidang-bidang ekonomi lainnya.
    9. Terbentuknya masyarakat yang kurang kreatif, tidak bersemangat, serta bersifat hedonistik.
    10. Menyebarnya kebiasaan meniru terhadap kreativitas dalam aspek Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) yang berasal dari negara maju lain selain Indonesia.
Masyarakat dan bangsa Indonesia hendaknya perlu mempersiapkan diri sedini mungkin supaya mampu untuk mendapatkan peluang dari arus era globalisasi ini. Salah satu tujuannya ialah untuk dapat sisi-sisi atau dampak positif dari dampak globalisasi sehingga masyarakat dan bangsa Indonesia terhindar dari dampak negatif globalisasi sekarang ini.
  •  Di bawah ini merupakan hal-hal yang perlu dipersiapkan antara lain dengan: 
    1. Dengan adanya kemajuan di bidang teknologi komunikasi dan informasi akan semakin mempermudah setiap individu untuk berinteraksi satu sama lain.
    2. Kemajuan di bidang teknologi komunikasi dan informasi akan semakin mempercepat setiap individu untuk berhubungan secara langsung terhadap sesama individu tersebut.
    3. Di dalam kemajuan di aspek teknologi komunikasi, informasi, serta transportasi maka akan terjadi peningkatan secara efisiensi.
    4. Mendukung gerakan nasionalisme guna menggalakkan suatu proses intergrasi berupa melakukan perubahan bersifat etnosentrik.
    5. Terjadinya peningkatan mobilitas sosial serta penetapan dalam kelas menengah.
    6. Dalam berkomunikasi akan lebih mudah dan murah.
    7. Menciptakan sebuah peluang akan lebih luas bagi setiap individu dari berbagai budaya, etnik, agama, dan bangsa untuk berinteraksi.
    8. Pembangunan berkualitas diantara setiap individu di Indonesia lewat jalur pendidikan.
    9. Pemberian keterampilan hidup (Life Skill) supaya dapat melahirkan sebuah kemandirian dan juga kreativitas.
    10. Upaya untuk menumbuhkan sikap hidup global dan berbudaya, misalnya saja melalui sikap menghargai karya, terbuka, optimis, mandiri, dan kreatif.
    11. Selalu berupaya untuk mengembangkan identitas nasional dan wawasan kebangsaan.
    12. Upaya dalam melahirkan pemerintahan yang demokratis dan transparan.

Demikianlah pembahasan mengenai 22 Dampak Globalisasi Di Indonesia, semoga dapat bermanfaat.

0 Response to "22 Dampak Globalisasi Di Indonesia"

Posting Komentar